Rekomendasi Cooling Pad Laptop 100 Ribuan Terbaru 2023

Penulis : Editor : Dina
Teknologi99 views

MEDIACREATIVEID.COM – Menemukan rekomendasi cooling pad laptop 100 ribuan kini bisa dengan mudah Anda lakukan.

Ada beberapa rekomendasi cooling pad laptop 100 ribuan yang bisa Anda pilih sesuai dengan kriteria dan keinginan.

Apalagi saat ini rekomendasi cooling pad laptop 100 ribuan sangat dibutuhkan bagi yang aktif bekerja menggunakannya.

Tentunya memilih rekomendasi cooling pad laptop 100 ribuan perlu memperhatikan beerapa hal agar dapat bekerja maksimal.

Berdasarkan hasil rangkuman Mediacreativeid.com dari berbagai sumber, berikut ini Anda bisa mengetahui beberapa hal terkait dengan perlengkapan untuk pendingin laptop.

Cooling pad merupakan alat atau perlengkapan yang berfungsi untuk menurunkan suhu paad laptop saat kepanasan.

Apalagi bila Anda menggunakan laptop dalam waktu yang cukup lama dan berkelanjutan.

Baca juga: Inilah 3 Rekomendasi Laptop Dibawah 15 Juta yang Terbaik

Kenali Cooling Pad laptop

Anda mungkin pernah mendengar atau bahkan memiliki salah satu cooling pad untuk laptop kesayangan.

Saat ini ada banyak merek atau produsen yang mengeluarkan cooling pad dengan harga yang cukup terjangkau.

Cooling pad merupakan sebuah produk yang mampu menurunkan suhu laptop dengan menghembuskan angin atau menarik udara panas.

Panas yang terjadi pada sebuah laptop bisa dikarenakan karena beberapa hal, sehingga peranan cooling pad sangat diperlukan.

Laptop yang bekerja terlalu keras dari biasanya bisa membuatnya menjadi cepat panas atau juga ruangan yang tak ber AC.

Spesifikasi dari laptop bisa juga menjadi salah satu penyebab menjadi lebih panas dan cooling pad solusi paling cepat dan terbaik.

Baca juga: Temukan Rekomendasi Laptop Asus untuk Kuliah yang Sesuai Kategori Ini                                                       

Cara Memilih Cooling Pad

Anda yang tengah berburu atau membutuhkan cooling pad untuk laptop dengan harga terjangkau 100 ribuan tak perlu bingung.

Kini ada banyak cooling pad untuk laptop dengan harga terjangkau dan kualitas yang cukup mumpuni.

Namun, untuk bisa mendapatkan cooling pad terbaik dengan harga terjangkau ada beberapa hal yang perlu Anda perhatikan.

1. Pilih ukuran yang kompatibel dengan laptop, jangan terlalu kecil.

Pastikan ukuran cooling pad yang akan Anda beli tak terlalu kecil agar proses pendinginan dapat efisien dan maksimal.

2. Ketahui faktor apa saja yang mempengaruhi kinerja dari cooling pad.

Umumnya cooling pad bekerja dengan mengirimkan angin ke laptop dari kipas yang berputar, dengan demikian jumlah dan posisinya akan sangat berpengaruh.

Pilih juga cooling pad yang memiliki operasi kipas yang dapat disesuaikan dengan kebutuhan.

3. Produk yang terbuat dari aluminium atau struktur jaring jauh lebih baik.

Cara ketiga untuk memilih cooling pad laptop terbaik adalah dengan memastikan bahannya terbuat dari aluminum.

Hal tersebut karena konduktivitas termal tinggi sehingga mampu melepaskan panas dengan cepat.

Baca juga: Rekomendasi RAM Laptop DDR4, Ini Cara Terbaiknya

4. Pilih cooling pad dengan ketebalan sekitar 4 cm dan sudutnya bisa diatur.

Ketebalan dari cooling pad akan mempengaruhi kinerjanya juga, bila terlalu tipis akan mengurangi daya pada sistem pendinginnya.

Sedangkan bila terlalu tebal akan membuat Anda sulit untuk bekerja atau mengetik, buatlah ruang atau sudut kemiringannya.

5. Pastikan cooling pad yang Anda pilih tidak berisik.

Tak sedikit cooling pad yang saat digunakan justru mengganggu konsentrasi Anda bekerja karena suara berisik yang ditimbulkannya.

Anda bisa mencoba menemukan produk yang memiliki suara tenang sekitar 20-30 dB yang setara dengan bisikan atau suasana tengah malam.

Baca juga: Inilah 5 Rekomendasi laptop Gaming Murah 2023 Terbaru

5 Rekomendasi Cooling Pad Terbaik dengan Harga Terjangkau

Setelah Anda mengetahui kriteria dan cara memilih cooling pad terbaik dengan harag terjangkau 100 ribuan, berikut ini lima rekomendasinya.

Wind Pal Mini

Cooling pad dengan ukuran kecil dan ringkas ini, sangat mudah untuk dibawa kemana pun dan material logam mesh menjadi keunggulannya.

Storm Multi Function Laptop Cooler

Dengan kelebihan pada timgkat kebbisingan yang rendah yaitu 15 dB dan permukaan perpaduam logam serta plastik, membuat yang satu ini menjadi rekomendasi terbaik.

Cliptec RZC170

Terdapat lima pengaturan sudut kemiringan dan tingkat kebisingan hanya 15 dB, Anda tak mungkin melewatkan yang satu ini.

Baca juga: Inilah Deretan Kamera Eksternal Laptop yang Terbaik dan Harga Terjangkau

Cooler Master Notepal CMC3

Rekomendasinya berikutnya dalah cooling pad yang memiliki tingkat kebisingan 21 dB dan mudah dibersihkan, tak heran bila kemudian menjadi pilihan banyak pembeli.

Ace Cooling Ergostand

Rekomendasi terakhir dengan haraga 100 ribuan adalah cooling pad yang dapat digunakan untuk laptop dengan ukuran hingga 17 inci.

Selain itu, cooling pad ini memiliki kemiringan yang dapat diatur sudutnya 7-45 derajat dan kakai yang terbuat dari besi.

Itulah beberapa hal terkait rekomendasi cooling pad laptop 100 ribuan terbaru di tahun 2023 ini.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *